Sosialisasi Pelaksanaan Sistem Pengendalian Internal

Bagikan Info

Polbangtan Gowa mengadakan Sosialisasi Pelaksanaan Sistem Pengendalian Internal (SPI) di Aula Syekh Yusuf Polbangtan Gowa, pada hari Senin 21 Maret 2022 yang diikuti oleh Seluruh Pegawai Polbangtan Gowa Kampus I.

Pemateri dari Sosialisasi ini ialah Mufidah Muis yang merupakan Wakil Direktur II Polbangtan Gowa. Tujuan dan sasaran dari di adakannya Sosialisasi ini yaitu pelaksanaan kegiatan organisasi yang efektif dan efisien, keandalan laporan keuangan, pengawasan asset negara, ketaatan terhadap peraturan perundang-undangan.

Dengan diadakannya Sosialisasi ini, tim Satlak SPI juga mengetahui apa fungsi dan tugasnya masing-masing.

 

 


Bagikan Info
Live Chat
Terima kasih telah menghubungi Humas Polbangtan Gowa. Silahkan klik "Live Chat" untuk terhubung dengan admin kami 😊